Cara Membuat Nasi Tim Untuk Bayi 7 Bulan

Cara Membuat Nasi Tim Untuk Bayi 7 Bulan




Cara Membuat Nasi Tim Untuk Bayi 7 Bulan -

1. Cincang kasar daun kangkung
2. Lalu Rebus beras, air & juga tempe secara bersamaan hingga menjadi bubur.
3. Kemudian Masukkan tomat & kangkung sampai terlihat matang.
4. Lalu Masukkan kuning telur & juga santan sambil di aduk-aduk terus sampai menjadi nasi tim.
5. Taburi sedikit keju.
6. Lalu Nasi tim di dinginkan, kemudian setelah dingin haluskan pakai blender atau saringan kawat.
7. Oke deh, Nasi tim saring telur siap buat disajikan.

Nah itu dia cara membuat nasi tim Saring Telur yg pas untuk menjadi variasi makanan si kecil, dengan begini bayi kalian akan selalu memperoleh asupan gizi yg baik untuk pertumbuhannya. Semoga kalian bisa mempraktikan resep tersebut dengan baik yaa.. Selamat mencoba



Share this: